Penyakit Cacingan

Penyakit
cacingan banyak terdapat di Indonesia terutama menyerang anak-anak yang
masih dalam tahap pertumbuhan. Bahkan ada penelitian yang menyebutkan
bahwa 90 % anak Indonsia mengalami penyakit cacingan. Penyakit cacingan
banyak yang menganggap remeh penyakit ini padahal bila dibiarkan
penyakit cacingan ini bisa mengakibatkan penyakit lain yang lebih
berbahaya.
Cacingan merupakan penyakit yang...
Tubuh Langsing berkat Nanas

Nanas
atau pineapple ternyata punya banyak keunggulan yang patut diacungi
jempol. Salah satunya, yang bermanfaat bagi mereka yang punya masalah
dengan berat badan adalah kemampuannya untuk meluruhkan timbunan lemak
yang berlebih di dalam tubuh. Dengan secara rutin mengkonsumsi nanas
(sesuai dengan aturan yang berlaku, baca di bagian tengah artikel),
alhasil tubuh yang semula gendut perlahan-lahan...
Bahaya Mencabut Bulu Hidung

Bahaya
Mencabut Bulu Hidung. Bagi yang hobi mencabut bulu hidung, sepertinya
artikel berikut ini wajib hukumnya untuk disimak. Kenapa? Karena
ternyata, kebiasaan ini dapat berpotensi menimbulkan luka di bagian akar
bulu hidung, yang kemudian berkembang menjadi bisul. Repotnya lagi,
bisul dalam hidung rasanya lebih parah ketimbang bisul yang eksis di
bagian tubuh luar. Penderita akan merasa cekot-cekot...
Pertolongan Pertama pada Sesak Napas

Pertolongan
Pertama pada Sesak Napas. Sesak nafas atau biasa disebut asma adalah
salah satu jenis penyakit yang dapat menyerang tiba-tiba. Tetapi,
penyakit sesak nafas ini biasa menyerang saat udara dingin. Sesak nafas
banyak yang menganggap remeh penyakit ini padahal apabila tidak
ditangani dengan cepat penyakit ini bisa menjadi parah bahkan
menyebabkan kematian.
Sesak nafas adalah penyakit...
Cara Menyembuhkan Sesak Nafas

Cara
Menyembuhkan Sesak Nafas. Sesak nafas adalah kesulitan dalam bernafas
saat sedang beraktifitas terutama aktifitas yang memerlukan banyak
tenaga. Sesak nafas bisa saja menjadi berbahaya bila tidak ditangani
dengan serius bahkan bisa menyebabkan kematian.
Sesak nafas dapat menjadi awal dari datangnya penyakit yang lain seperti
asma dan menggumpalnya darah di paru-paru. Sesak nafas di sebut...
Penyebab Varises

Penyebab
Varises. Jika anda memiliki urat yang keluar dibagian kaki bisa jadi
anda mengalami varises. Banyak yang tidak tahu apa itu varises ?nah
dalam artikel kali ini akan saya paparkan apa itu varises dan penyebab
varises.
Varises adalah urat yang kebiruan biasanya ada di bagian kaki, tapi
sekarang baru diketahui bahwa varises bukan hanya ada di kaki tapi juga
ada di bagian lengan. Varises...
Mengatasi Sakit Maag

Mengatasi
Sakit Maag. Sakit Maag/penyakit maag adalah salah satu penyakit perut
yang diderita oleh banyak orang. Banyak yang tidak mengetahui bahwa
penyakit maag dapat sangat mengganggu ketika sudah sangat parah.
Penyakit maag adalah penyakit yang menyerang lambung, gejalanya seperti
mual, perut terasa perih dan kembung.
Penyakit maag mempunyai beberapa sebab, salah satunya dinding lambung...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar